Pages

Tuesday, 19 February 2013

Kuliner Medan : Aneka kerang dan Siput ( Medan shell fish)



Ini hasil jepretan sewaktu jalan-jalan malam sambil mencoba aneka kerang khas Medan dengan adikku, letak warung ini di Jl. Bambu II, Medan.Cukup ramai juga walau tempatnya sederhana. Kami mencoba semua yang ada di warung. 

Pada dasarnya semua kerang-kerangan yang disajikan di rebus dalam dandang besar yang telah diberi bumbu ( rahasia penjual) cuma sempat ngintip di dalam air yang mendidih banyak jahenya dan disajikan dengan saus tomat, cabe, kecap, nenas dan kacang....lezat apalagi masih hangat.

Kami tidak tahu semua namanya sudah kucoba juga google nama ilmiahnya...tapi tak apalah kali ini ambil foto dan menikmati makanan ( gak berani banyak-banyak asal tahu rasanya saja)



                           



























abang dan kakak penjual kerang sedang sibuk mempersiapkan pesanan.













2 comments:

  1. br tau nama lainnya kerang kapak itu pulut....
    kirain pulut itu cuma bahasa batak buat ketan, hehehe

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya orang Belawan menyebutnya pulut panggang, cari-cari nama latinnya kok gak dapat-dapat...

      Delete