There are many rissoles recipe about. The skin and filling varies a lot. I have been looking for a soft and thin skin with ragout filling recipe. After searching and surfing, I eventually found this recipe I just altered it a little bit. The result is just what I expected.
Rissoles commonly shaped in rolls but recently they are shaped triangular as it is more interesting.
The rissoles freeze well after half done. Fry again when you are ready to serve.
Banyak jenis resep risol, baik kulit maupun isinya. Sudah lama saya mencari resep kulit yang tipis dan lembut dan isi ragout yang lembut dan enak. Setelah mencari-cari akhirnya ketemu juga berkat google. Sedikit saya modifikasi. Hasilnya memang seperti yang diharapkan.
Risol umumnya dibentuk seperti gulungan dadar gulung, tapi dapat juga dibentuk segitiga supaya lebih menarik dan berbeda.
Risol-risol ini dapat digoreng setengah masak kemudian dibekukan, siap dipakai (digoreng lagi sampai masak) kapan saja diperlukan.
Di Medan, risol Gogo yang bertempat di Jalan Majapahit sangat populer, resep ini tidak kalah enaknya.
Bahan kulit / for the skin (pancake)
100 gr tepung terigu
100 gr all purpose flour
1 sdt garam
1 tsp salt
3 btr telur
3 eggs
250 ml susu cair (dapat dicampur dengan air )
250 ml milk
Ragout / the filling
300 gr dada ayam rebus, potong dadu
300 gr cooked chicken breast, diced
100 gr wortel, potong dadu kecil (0.5 × 0.5 cm), rebus selama 3 menit
100 gr carrot, diced (0.5 x 0.5 cm), boiled for 3 minutes
3 siung bawang putih, cincang halus
3 cloves garlic, finely chopped
1 bawang Bombay ukuran sedang, cincang halus
1 medium size onion, finely chopped
2 batang daun seledri cincang halus
2 sprig celery (Indonesian celery), finely chopped
250 ml susu cair
250 ml milk
500 ml kaldu ayam
500 ml chicken stock
85 gr terigu (segitiga biru)
85 gr all purpose flour
30 gr keju, parut
30 gr cheese, grated
1 sdt merica
1 tsp ground pepper
1/2 sdt pala parut
1/2 tsp grated nutmeg
1 sdm gula
1 tbsp sugar (or to taste)
2 sdt garam
2 tsp salt (or to taste)
3 sdm minyak / margarin untuk menumis
3 tbs oil / butter for sautéing
Bahan memanir / for the breading
300 gr tepung panir
300 gr bread crumb
3 butir telur ( kocok lepas )
3 eggs, lightly beaten
Tumis bawang putih dan Bombay hingga harum, masukkan wortel
Masukkan tepung terigu, aduk hingga merata.
Mengisi dan membungkus / filling and wrapping
Ambil satu sendok teh penuh ragout dan letakkan ditengah kulit risol, kemudian bungkus digulung atau segitiga (lihat gambar)
Take 1 tea spoonful of ragout and place it in the middle of the pancake, than wrap, rolled or triangle (see pictures)
Celupkan risol ke dalam kocokan telur, gulingkan di atas tepung panir.
Dip the rissoles in eggs then roll on bread crumb
Panaskan minyak dalam wajan
Preheat the oil on a wok or deep fat fryer
Goreng dengan api sedang hingga kecoklatan, gunakan saringan halus untuk membuang sisa panir, agar minyak tidak cepat gosong.
Fry on medium heat until golden, using a fine long handled sieve, remove the excess bread crumb to keep the oil clean.
Menjadi 18 - 20 risol
Makes 18 - 20 rissoles
Sajikan dengan cabe rawit atau saus sambal
Serve with chilli sauce or mayonnaise or even mustard
Cara membuat / Preparations
Untuk membuat adonan kulit yang halus dan cepat, masukkan semua bahan dalam blender selama beberapa detik kemudian saring, istirahatkan selama 30 menit.
To make a smooth, easy and quick batter, put all ingredients in a blender for a few seconds or so then sieve, rest for 30 minutes.
Saya menggunakan crepe master (wajan terbalik), akan memberi hasil yang rata dan lebih cepat tidak perlu olesan minyak karena non stick (memang pada awalnya sulit tetapi setelah terbiasa akan lebih lancar dan cepat)
I use crepe master (bottom up pan), makes very smooth pancake and quick, no extra oil needed. (Needs to get use to use it, but you'll get the knack of it soon)
Alternatifnya (yang biasanya) : Olesi wajan dadar diameter 12 cm dengan margarine or oil, panaskan.
Tuangi 1 sendok adonan, ratakan sambil diputar, sampai kulit terlihat bening dan masak
The alternative (the common one), grease 12 cm pan wit margarine or butter, preheat
Take a spoonful on the pan and swirl around it, until the pancake looks translucent.
Cara Membuat / Methode
Tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum masukkan wortel
Saute the garlic and onion till fragrant, put in the carrot
Masukkan tepung dan aduk rata
Add the flour, mix well
Masukkan air kaldu dan susu secara bertahap, sambil terus diaduk agar tidak menggumpal
Add in the chicken stock and milk gradually and stir constantly to avoid lumps
Masukkan ayam, merica, garam, gula, pala dan kemudian daun seledri aduk sampai adonan mengental dan masak, jangan terlalu kental karena setelah dingin akan lebih padat. Tutupi dan dinginkan
Put the rest of ingredients and keep stirring until thickened and cooked, not too thick since the dough will get harder as it goes cold. Cover and set aside to cool.
Hi Luluk......, are you Luluk Ida Purwanti? Seneng ketemu blog ini tidak sengaja. salam, Rin Adiyatni
ReplyDeleteHi Rin...., apa kabar senang sekali akhirnya kita berjumpa lagi di blog ku.... Aku dengar Rin rajin buat kue kering ya.... ayo di share resepnya.... Kapan Ke Medan? Keep in touch Rin....
DeleteHmmmmm,,yummmy
ReplyDeleteMbak lulu beli wajan terbalik nya di medan daerah mana yah?
ReplyDeleteHi, saya membeli wajan terbalik ini dari ibu Katherine (Dimarco), silahkan menghubungi 081264259129, atau agen Dimarco lainnya. tapi saya rasa di toko Sari di Petisah, begitu juga di Pasar Sambas juga ada.
Delete